KOMUNIKASI DALAM JARINGAN
Kita sebagai orang awam, jangan bingung dengan semua itu, yang terbaik kita lakukan adalah membandingkan dari perbedaan pendapat atau pengertian tersebut dan mengambil benang merahnya.
Nah, jika kita bertanya apa itu komunikasi dalam jaringan? Dan apa contoh berkomunikasi dalam jaringan? Tentunya di era modern seperti sekarang ini, berkomunikasi sudah dapat dilakukan secara online menggunakan jaringan. Berbeda dengan zaman dulu sebelum adanya teknologi komunikasi, kita harus bertatap muka dan bertemu secara langsung untuk berkomunikasi.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar